Penemuan Fakta Penting dalam Kasus Pembunuhan Wanita di Hotel Semarang
Seorang wanita menjadi korban pembunuhan setelah jasadnya ditemukan di bawah tempat tidur sebuah kamar hotel di Jalan Empu Tantular, Kota Semarang, Jawa Tengah. Penemuan jasad wanita tanpa identitas itu terjadi ketika karyawan hotel melakukan pemeriksaan karena penghuninya telah melebihi batas waktu menginap. Menurut Kapolrestabes Semarang Kombes Irwan Anwar, korban mulai menginap pada Rabu (6/11) dan … Baca Selengkapnya