Target Operasional LRT Velodrome–Manggarai: Pertengahan 2026
Senin, 12 Januari 2026 – 19:38 WIB Jakarta, VIVA – Pembangunan proyek Light Rail Transit (LRT) Jakarta Fase 1B Velodrome-Manggarai sudah capai 89,22 persen sampai akhir tahun 2025. Diharapkan, moda transportasi ini bisa mulai dipakai penumpang pada pertengahan tahun 2026. Baca Juga : Tarif Rp1 MRT hingga TransJakarta Diperpanjang hingga 1 Januari 2026 Corporate Secretary … Baca Selengkapnya