Pertandingan Persija vs PSIS Ditunda, Kapan Digelar?
“ Selasa, 04 Maret 2025 – 17:32 WIB Skuad Persija Jakarta saat merayakan gol. Foto: IG persija jpnn.com – Laga Liga 1 2024/2025 antara Persija Jakarta vs PSIS Semarang dipastikan ditunda dan berpindah. Keputusan itu diambil akibat bencana banjir yang melanda di sebagai wilayah Kota Bekasi, Jawa Barat. Sejatinya, laga Persija vs PSIS dijadwalkan digelar … Baca Selengkapnya