Huawei baru saja mengalihfungsikan pabriknya untuk memprioritaskan kecerdasan buatan (AI) daripada ponsel terlarisnya.

Menurut laporan Reuters, Huawei akan fokus meningkatkan produksi chip AI-nya, Ascend 910B, dengan mengorbankan produksi ponsel Mate 60 di setidaknya satu fasilitas. Huawei memproduksi kedua chipnya, yaitu chip AI Ascend dan chip Kirin yang menggerakkan ponsel Mate 60, di satu fasilitas yang sama. Namun, produksi di pabrik tersebut rendah, demikian yang dikatakan oleh orang-orang yang … Baca Selengkapnya

Huawei MatePad Pro 13,2 Inci, Tablet dengan Pengalaman Layaknya Laptop, Diluncurkan Secara Resmi, Ini Harganya.

Jumat, 12 Januari 2024 – 00:22 WIB Huawei mengawali awal 2024 dengan meluncurkan tablet baru MatePad Pro 13,2 inci pada Kamis (11/1). (ANTARA/Ahmad Faishal) jpnn.com, JAKARTA SELATAN – Huawei mengawali awal 2024 dengan meluncurkan tablet baru MatePad Pro 13,2 inci pada Kamis (11/1). Perangkat falgship itu hadir bertepatan 10 tahun kiprah Huawei dalam menghadirkan inovasi … Baca Selengkapnya