Apple Diduga Melanggar Aturan DMA dan Terancam Didenda
Apple diduga melanggar aturan DMA Uni Eropa. Foto: TRT World jpnn.com – Setelah beberapa bulan melakukan investigasi terkait dugaan pelanggaran Undang-Undang Pasar Digital (Digital Markets Act/DMA) Uni Eropa yang dilakukan Apple, Komisi Eropa telah menyampaikan temuan awalnya. Poin penting dari hasil temuan itu ialah Apple telah melanggar ketentuan DMA dengan mencegah pengembang aplikasi di App … Baca Selengkapnya