Benarkah Pendiri Polymarket Miliarder Mandiri Termuda di Dunia?
Polimarket, pasar prediksi yang populer, sedang mengalami performa yang sangat baik akhir-akhir ini. Kesuksesannya ini bahkan menarik perhatian Bloomberg yang merilis sebuah artikel baru yang mengklaim bahwa pendiri situs tersebut, Shayne Coplan, secara resmi menjadi “miliarder self-made” termuda di Amerika. Istilah ini sendiri sebenarnya cukup membingungkan. Kekayaan baru Coplan ini merupakan hasil dari sebuah kesepakatan … Baca Selengkapnya