Irak Segera Operasikan Pembangkit Listrik Tenaga Surya Raksasa di Karbala untuk Atasi Krisis Kelistrikan
Irak sedang memajukan berbagai proyek tenaga surya sebagai bagian dari rencana guna memenuhi kebutuhan listriknya. Irak siap membuka pembangkit listrik tenaga surya skala industrial pertama di sebuah area gurun yang luas di Karbala, seiring upaya pemerintah menangani krisis kelistrikan yang telah menyebabkan pemadaman listrik secara meluas. Otoritas menyatakan, pembangkit listrik tersebut—yang terbesar di Irak—akan diresmikan … Baca Selengkapnya