Kapan Waktu yang Tepat untuk Salat Witir, Sebelum atau Setelah Tidur Malam?
Salat Witir adalah salat sunnah yang dikerjakan dengan jumlah rakaat ganjil, biasanya dilakukan setelah salat Isya atau setelah salat Tarawih di bulan Ramadhan. Witir bisa dikerjakan dengan satu, tiga, lima, atau lebih rakaat, asalkan jumlahnya ganjil. Salat ini sangat dianjurkan karena Rasulullah SAW tidak pernah meninggalkannya, baik saat berada di rumah maupun dalam perjalanan. Banyak … Baca Selengkapnya