Gerindra Mendominasi Survei Terbaru Indikator
Partai Gerindra menempati posisi puncak dalam hasil survei terbaru yang dirilis Indikator Politik Indonesia. Partai politik pimpinan Presiden Prabowo Subianto itu meraih elektabilitas 35,9 persen. Sentimen positif terhadap Gerindra saat ini paling besar, 35,9 persen. Survei nasional Indikator ini dilakukan dalam periode 16-21 Januari 2025, menempatkan 1.220 responden dengan tingkat kepercayaan mencapai 95 persen. Selanjutnya, … Baca Selengkapnya