Menkum Supratman Memberikan Kabar Terbaru Mengenai Ekstradisi Paulus Tannos
Selasa, 4 Maret 2025 – 16:40 WIB Jakarta, VIVA – Menteri Hukum, Supratman Andi Agtas, menjelaskan kabar terbaru terkait proses ekstradisi buronan kasus e-KTP, Paulus Tannos dari Singapura. Ia mengaku sudah menandatangani dokumen pemulangan Paulus Tannos. “Paulus Tannos sudah kita kirimkan melalui Menteri Luar Negeri, saya yang menandatangani dan sekarang di follow up ke sana,” … Baca Selengkapnya