Penyebrangan Rafah Gaza ke Mesir Akan Dibuka Minggu Depan: Pejabat Palestina
Pengumuman itu disampaikan oleh pemimpin teknokrat Ali Shaath yang didukung AS, bersamaan dengan peluncuran ‘Dewan Perdamaian’ untuk Gaza oleh Presiden Trump. Perlintasan perbatasan Gaza dengan Mesir akan dibuka kembali pekan depan, demikian diumumkan pemimpin teknokrat Palestina yang didukung Washington untuk mengelola wilayah kantong tersebut. Perlintasan ini hampir sepenuhnya tertutup selama perang genosida Israel. Ali Shaath … Baca Selengkapnya