Bangunan Pascasarjana Universitas Negeri Padang Kabakaran
“ Gedung Pascasarjana Universitas Negeri Padang (UNP) kebakaran. Foto/SindoNews loading… Api melalap satu ruangan dalam gedung Pascasarjana Universitas Negeri Padang (UNP) yang terletak di Jalan Prof Dr. Hamka, Air Tawar Padang pada pukul 17.08 WIB. Penyebab kebakaran diduga berasal dari korsleting listrik. Kepala Bidang Ops Damkar Kota Padang, Rinaldi, mengatakan dari laporan yang diterimanya kebakaran … Baca Selengkapnya