Aceh Bangkit Pasca Bencana, Kebutuhan Dasar dan Pemulihan Jadi Tantangan Utama
Sabtu, 17 Januari 2026 – 19:19 WIB Aceh, VIVA – Masyarakat Aceh masih berusaha untuk pulih setelah serangkaian bencana alam yang terjadi pada akhir November 2025. Banjir bandang, luapan sungai, dan tanah longsor yang melanda beberapa daerah di bagian utara dan tengah Sumatera meninggalkan dampak yang besar bagi kehidupan warga. Baca Juga : King Abdi … Baca Selengkapnya