Akira Toriyama, Ayah dari Dragon Ball, Telah Meninggal
Akira Toriyama, salah satu mangaka terkenal dan berpengaruh sepanjang masa, telah meninggal dunia. Beliau berusia 68 tahun. Kabar ini dikonfirmasi oleh situs resmi Dragon Ball, dalam sebuah surat yang ditujukan kepada kreator dan penggemar di seluruh dunia. Toriyama meninggal seminggu yang lalu pada 1 Maret 2024, akibat hematoma subdural akut. “Berkat dukungan dari begitu banyak … Baca Selengkapnya