Mazda EZ-6 Resmi Meluncur, Target Pasar Kelas Menengah, Harga Rp 300 Jutaan

Senin, 28 Oktober 2024 – 08:40 WIB Mazda EZ-6 resmi mengaspal. Foto: Mazda jpnn.com – Sedan di kelas menengah yang dibangun di atas platform EPA Changan, yaitu Mazda EZ-6 resmi mengaspal di Tiongkok. Mobil baru itu ditawarkan dalam versi listrik (BEV) dan (EREV). Mazda EZ-6 tetap membawa bahasa desain “Kodo” yang menjadi ciri khas perusahaan. … Baca Selengkapnya

Persiapkan Diri, Mazda Akan Membawa Mobil Listrik dan Hybrid ke Indonesia

Eurokars Motor Indonesia (EMI) akhirnya mengumumkan akan menghadirkan mobil listrik dan hybrid Mazda di pasar tanah air. ilustrasi, Foto: Dedi Sofian/JPNN.com jpnn.com, JAKARTA SELATAN – PT Eurokars Motor Indonesia (EMI) akhirnya mengumumkan akan menghadirkan mobil listrik di pasar tanah air. Hal itu diungkapkan langsung oleh Chief Operating Officer PT EMI Ricky Thio pada konferensi pers … Baca Selengkapnya

Mazda CX-3 Generasi Terbaru Akan Hadir di GIIAS 2024

Sabtu, 6 Juli 2024 – 16:09 WIB Tangerang Selatan – Pada Februari lalu, PT Eurokars Motor Indonesia (EMI) selaku Agen Pemegang Merek Mazda di Tanah Air telah meluncurkan Mazda CX-3 dengan penampilan dan peningkatan untuk desain eksterior serta interior terbaru. Baca Juga : Ini Bocoran Bus Baru yang Meluncur di GIIAS 2024 Mobil yang masuk … Baca Selengkapnya

Saham Toyota, Mazda, Honda, Suzuki turun setelah skandal keselamatan.

Penasihat Dewan Toyota Motor Corporation, Akio Toyoda, memberikan salam hormat selama konferensi pers di Tokyo pada 3 Juni 2024. Toyota mengumumkan pada 3 Juni bahwa mereka telah menghentikan pengiriman domestik dari tiga model mobil setelah melanggar aturan sertifikasi pemerintah bersama dengan pesaing Jepang mereka, Honda, Mazda, Suzuki, dan Yamaha. Saham perusahaan otomotif Jepang pada umumnya … Baca Selengkapnya