Jepang Protes Klaim Instalasi China di Laut China Timur
Tokyo mendorong Beijing untuk melanjutkan kembali negosiasi terkait implementasi perjanjian 2008 tentang eksploitasi sumber daya alam. Jepang telah menyampaikan protes yang menuduh China melakukan pengembangan “secara sepihak” terhadap ladang gas di perairan sengketa di Laut China Timur. Dalam sebuah pernyataan pada Senin malam, Kementerian Luar Negeri Jepang menyebut telah mendeteksi pembangunan “struktur baru” di perairan … Baca Selengkapnya