Memanfaatkan Fasilitas Kawasan Berikat, PT Indonesia Royal Paper Ekspor 750 Ton Kertas Papan Inti
Rabu, 12 Juni 2024 – 19:16 WIB VIVA – Direktorat Jenderal Bea dan Cukai atau Bea Cukai memiliki peran nyata dalam mendukung pertumbuhan industri dalam negeri melalui berbagai fasilitas kepabeanan. Kepala Bidang Fasilitas Kepabeanan dan Cukai Kantor Wilayah (Kanwil) Jawa Timur II, Bakhroni, melepas ekspor perdana produk karton multilapis (core board paper) oleh PT Indonesia … Baca Selengkapnya