Komdigi Meluncurkan Panduan Jurnalisme Berkualitas, Solusi Dari Banjirnya Disrupsi Informasi

Komdigi Meluncurkan Panduan Jurnalisme Berkualitas, Solusi Dari Banjirnya Disrupsi Informasi

Kementerian Komunikasi dan Digital Indonesia (Komdigi) telah resmi meluncurkan Pedoman Pelaksanaan Pemenuhan Kewajiban Tanggung Jawab Perusahaan Digital untuk Mendukung Jurnalisme Berkualitas pada Senin (10/3). Wakil Menteri Komunikasi dan Digital, Nezar Patria menyatakan bahwa pedoman tersebut hadir sebagai solusi atas berbagai disrupsi yang terjadi di industri media. Nezar menilai jurnalisme berkualitas sebagai salah satu elemen penting … Baca Selengkapnya