Marquez memimpin pembalap MotoGP menentang penyelenggaraan balapan di Valencia yang dilanda banjir | Berita Motorsport

Pembalap MotoGP mengatakan bahwa tidak etis untuk mengadakan balapan terakhir musim ini di Valencia, dengan juara enam kali Marc Marquez mengatakan dana harus diberikan kepada orang-orang yang terkena dampak banjir daripada dihabiskan untuk memperbaiki acara tersebut. Setidaknya 95 orang tewas akibat banjir dan kerusakan yang terjadi juga memengaruhi Sirkuit Ricardo Tormo, yang menjadi tuan rumah … Baca Selengkapnya

Sirkuit Boyolali Menjadi Tempat Terakhir Balapan Supermoto 2024

Sabtu, 31 Agustus 2024 – 11:13 WIB Boyolali, VIVA – Boyalali menjadi tuan rumah untuk ajang balap supermoto bergengsi Superchallenge Supermoto Race 2024 Seri Kejurnas putaran terakhir, yang digelar pada Jumat hingga Sabtu . 30-31 Agusus 2024. Ajang balapan di Sirkuit Boyolali itu menjadi pertarungan puncak para rider untuk memperebutkan gelar juara umum. Baca Juga : … Baca Selengkapnya

Aismoli Menegaskan Motor Listrik Konversi Tidak Boleh Sembarangan Ikut Balapan

Rabu, 21 Agustus 2024 – 15:14 WIB Jakarta, VIVA – Asosiasi Industri Sepeda Motor Listrik Indonesia (Aismoli) siap menggelar balapan motor listrik konversi di Sirkuit Sentul Kecil. Walau begitu, mereka menegaskan bahwa tidak sembarangan motor listrik konversi bisa ikut balapan. Baca Juga : Ambisi Meraih Poin di Seri Ketiga Trial Game Dirt Yogyakarta Di mana, … Baca Selengkapnya

5 Fakta Menarik tentang Penangkapan Terduga Teroris di Stasiun Balapan Solo

Lima Fakta Menarik tentang Penangkapan Terduga Teroris di Stasiun Balapan Solo

“ loading… Penangkapan terduga teroris di Stasiun Balapan Solo, Jawa Tengah oleh Tim Detasemen Khusus (Densus) 88 Antiteror Polri menimbulkan banyak perhatian publik. Foto/Ilustrasi/Dok.SINDOnews SOLO – Penangkapan terduga teroris di Stasiun Balapan Solo, Jawa Tengah oleh Tim Detasemen Khusus (Densus) 88 Antiteror Polri menimbulkan banyak perhatian publik. Berikut adalah lima fakta menarik seputar penangkapan terduga … Baca Selengkapnya

Densus 88 Menangkap Terduga Teroris di Stasiun Balapan Solo.

Kamis, 1 Agustus 2024 – 14:11 WIB Solo, VIVA – Detasemen Khusus (Densus) 88 Antiteror menangkap seorang terduga teroris di Solo. Penangkapan itu dilakukan di Stasiun Balapan Solo, Jawa Tengah, pada Rabu, 31 Juli 2024, malam. Baca Juga : Densus 88 Juga Tangkap Terduga Teroris di Stasiun Solo Balapan Berdasarkan informasi bahwa penangkapan terhadap terduga … Baca Selengkapnya

Ditemani Kahiyang Ayu, Bobby Nasution Mencoba Mercedez Benz di Balapan Drag Cars & Bike Medan

Senin, 15 Juli 2024 – 01:24 WIB Medan – Ditemani istrinya, Kahiyang Ayu, Walikota Medan, Bobby Nasution dengan mengendarai mobil Mercedez Benz bermesin V8, menjajal lintasan Racers Day Out (RDO) Kolaborasi Medan Berkah Drag Race Cars & Bike di ex Bandara Polonia, Kota Medan, Minggu 14 Juli 2024.  Baca Juga : Transformasi Kendaraan di Surabaya, … Baca Selengkapnya

Siaran langsung Atletik Paris 2024: Nonton balapan gratis

TL;DR: Siaran langsung olahraga atletik di Paris 2024 gratis di BBC iPlayer. Akses platform streaming gratis ini dari mana saja di dunia dengan ExpressVPN. Ini bulan Olimpiade dan tidak lama lagi aksi dimulai untuk Paris 2024. Ada banyak olahraga untuk menghibur kami, termasuk balapan dari beberapa atlet tercepat di dunia. Dengan begitu banyak hal untuk … Baca Selengkapnya

Duo Marquez Berkomitmen untuk Tampil Spektakuler di Balapan Utama MotoGP Jerman

Minggu, 07 Juli 2024 – 16:34 WIB Duo Marquez di MotoGP Jerman 2024. Foto: Gresini Racing jpnn.com, SACHSENRING – Pembalap Gresini Racing yang didukung Federal Oil, Marc Marquez dan Alex Marquez bertekad tampil agresif pada sesi main race MotoGP Jerman, Minggu (7/7). Sebelumnya, duo Marquez mampu tampil impresif pada sesi kualifikasi dan Sprint Race MotoGP … Baca Selengkapnya

Merek kecantikan Charlotte Tilbury memiliki janji temu makeup di balapan Formula 1

Pengusaha kecantikan Charlotte Tilbury adalah seorang pengkhotbah Formula 1 yang tidak mungkin. Namun, mantan penata rias bintang ini adalah penggemar lama yang dulunya menonton sirkuit bersama ayahnya dan mengendarai go-kart saat kecil. Sekarang, dia adalah salah satu sponsor yang mendorong citra baru Formula 1 yang lebih muda, berkelas, dan mungkin yang paling penting, penuh dengan … Baca Selengkapnya

Hyundai Ioniq 5 N Time Attack Siap Bersaing di Balapan ke Awan

Kamis, 06 Juni 2024 – 06:20 WIB Hyundai Ioniq 5 N Time Attack. Foto: Hyundai jpnn.com – Bersamaan kehadirannya di balapan Nurburgring 24 Hours (N24), Nurburgring Nordschleife, Jerman, Hyundai N menampilkan varian khusus Ioniq 5 N TA (Time Attack). Mobil listrik bertenaga buas itu bersiap unjuk gigi di The Broadmoor Pikes Peak International Hill Climb … Baca Selengkapnya