Rusia Hantam Ibu Kota Ukraina Jelang Pertemuan Trump-Zelenskyy
Zelenskyy Tuduh Pimpinan Rusia Manfaatkan ‘Setiap Kesempatan’ untuk Sebabkan ‘Penderitaan Lebih Besar’ di Ukraina. Serangan drone dan misil Rusia mengguncang Ibu Kota Kyiv pada jelang pertemuan penting antara pemimpin Amerika Serikat dan Ukraina, menewaskan setidaknya satu orang dan membuat sepertiga kota tanpa pemanas, menurut otoritas lokal. Misi balistik dan drone Rusia menghantam Kyiv sejak dini … Baca Selengkapnya