Mengapa Siskaeee akan Dibebaskan Menurut Hukum pada 21 Februari Mendatang
Jakarta, VIVA – Topan Agung Ginting, selaku kuasa hukum terpidana Siskaeee mengungkap penyebab kliennya bakal bebas pada 21 Februari 2025. “Karena sesuai dengan putusan banding dari Pengadilan Tinggi DKI Jakarta menguatkan putusan Pengadilan Negeri Jakarta Selatan. Sehingga, JPU (jaksa penuntut umum) melakukan upaya hukum Kasasi dan hingga saat ini belum keluar putusannya,” kata dia, Minggu, … Baca Selengkapnya