Banjir Melanda Puluhan Rumah dan Ruas Jalan, Terparah di Rawajati Jaksel Capai 3 Meter
loading… Banjir melanda pemukiman warga Pejaten Timur perbatasan Pasar Minggu-Condet imbas luapan Sungai Ciliwung dengan ketinggian air mencapai 3-4 meter. Foto/Aldhi Chandra Setiawan JAKARTA – Puluhan RT dan empat ruas jalan tergenang akibat luapan Kali Ciliwung dan intensitas hujan tinggi pada Selasa (4/3/2025). Adapun ketinggian banjir bervariasi dan yang terparah di Kelurahan Rawajati 150-300 centimeter. … Baca Selengkapnya