Polda Jabar Menetapkan 63 Lokasi Rawan Bencana Banjir dan Tanah Longsor di Jalur Mudik Lebaran 2024
Jumat, 22 Maret 2024 – 19:30 WIB Kabid Humas Polda Jabar Kombes Pol Jules A. Abast. Foto: Nur Fidhiah Shabrina/jpnn.com jabar.jpnn.com, KOTA BANDUNG – Polda Jabar memperkirakan terdapat sekitar 63 titik rawan bencana banjir, longsor, pohon tumbang, dan jalan amblas di Jawa Barat selama periode mudik tahun 2024. Titik-titik rawan ini tersebar di berbagai kabupaten … Baca Selengkapnya