Didorong oleh BRI, UMKM Fesyen Muslim Tangerang Tunjukkan Daya Saing Produk Lokal di Panggung Global
loading… Foto: Doc. Istimewa TANGERANG – Indonesia adalah salah satu pasar busana muslim yang terbesar didunia. Banyak merek lokal muncul dan juga masuknya brand internasional bikin persaingan di industri ini makin ketat. Jadi, UMKM lokal harus punya diferensiasi dan keunikan yang jelas supaya bisa bertahan dan berkembang. Salah satu UMKM yang menjawab kebutuhan ini adalah … Baca Selengkapnya