Surya Paloh Mengucapkan Selamat kepada Prabowo-Gibran atas Kemenangan dalam Pilpres
Kamis, 21 Maret 2024 – 00:39 WIB Ketua Umum Partai NasDem Surya Paloh mengadakan konferensi pers di NasDem Tower, Jakarta Pusat, pada hari Rabu (20/3). Foto: Ryana Aryadita/JPNN jpnn.com, JAKARTA – Ketua Umum Partai NasDem Surya Paloh menyatakan pihaknya menerima hasil pemilihan presiden yang menetapkan Prabowo Subianto dan Gibran Rakabuming Raka sebagai Presiden-Wakil Presiden 2024-2029 … Baca Selengkapnya