Mempelai Tewas dalam Ledakan Gas Seusai Pernikahan di Pakistan
Sepasang pengantin baru tewas dalam ledakan tabung gas di sebuah rumah di Islamabad tempat mereka tertidur usai resepsi pernikahan, menurut keterangan polisi. Enam orang lainnya—termasuk tamu undangan dan anggota keluarga yang menginap di tempat itu—juga meninggal dalam ledakan tersebut. Lebih dari selusin orang mengalami luka-luka. Ledakan terjadi pada pukul 07:00 waktu setempat hari Minggu (02:00 … Baca Selengkapnya