Israel Rencana Kerahkan 60.000 Cadangan untuk Perluas Perang dan Kuasai Kota Gaza
Militer Israel mengatakan akan mengerahkan 60.000 cadangan dan memperpanjang masa dinas 20.000 cadangan tambahan. Israel akan memanggil 60.000 personel cadangan dalam beberapa minggu mendatang seiring rencana menduduki Kota Gaza, menurut keterangan militer, di tengah upaya mediator meraih gencatan senjata dalam perang yang telah berlangsung 22 bulan ini. Pada Rabu, militer menyatakan Menteri Pertahanan Israel Katz … Baca Selengkapnya