Nampak Remeh, Bintik di Kemaluan Pria Bisa Jadi Pertanda Bahaya
Rabu, 14 Januari 2026 – 02:20 WIB Banyak laki-laki yang merasa cemas ketika menemukan bintik atau noda di area kelaminnya. Tak jarang, mereka langsung berfikir itu adalah tanda kanker penis. Benarkah demikian? Menurut laman Mens Health, Rabu 14 Januari 2026, bintik atau bercak di organ intim bisa menandakan hal yang serius. Berikut penjelasannya. Jenis Bintik … Baca Selengkapnya