Kejaksaan Agung Diminta Berhati-hati Menggunakan Surat Perintah Penyidikan (Sprindik) dalam Kasus Ditjen Migas

Ilustrasi – Gedung Kejaksaan Agung. Foto: Ricardo/jpnn jpnn.com, JAKARTA – Kelangkaan elpiji ukuran 3 kg baru-baru ini berujung penggeledahan oleh penyidik Kejaksaan Agung ke kantor Direktorat Migas Kementerian ESDM. Tensi politik pun makin panas setelah Menteri ESDM Bahlil Lahadalia menonaktifkan Dirjen Migas Achmad Muchtasyar, padahal dia belum sebulan dilantik. Sekretaris Center of Energy and Resources … Baca Selengkapnya

KPK, Kejaksaan Agung, dan Polri Didemo Lagi, Mendorong Penyelidikan Penuh Kasus Hasto Kristiyanto

Jakarta, VIVA – Koalisi Masyarakat Anti Korupsi menggelar unjuk rasa di tiga titik, yaitu Mabes Polri, Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK), dan Kejaksaan Agung (Kejagung) Republik Indonesia. Mereka membawa beberapa tuntutan untuk meminta aparat mengusut tuntas perkara korupsi di Indonesia. Massa menuntut penanganan dugaan tindak pidana korupsi suap yang melibatkan Eks Komisioner KPU RI Wahyu Setiawan … Baca Selengkapnya

Wah! Situs Kejaksaan Agung RI Diretas

Senin, 10 Februari 2025 – 22:05 WIB Tangkapan layar situs resmi Kejaksaan Agung kejagung.go.id pada Senin (10/2) pukul 21.30 WIB. Foto: Tangkapan Layar jabar.jpnn.com, KOTA BOGOR – Situs resmi Kejaksaan Agung Republik Indonesia (kejagung.go.id) diretas oleh hacker yang mengatasnamakan dirinya @unrooter.id, @raja_jawa19xx dan @fablo_kecil. Tak hanya itu, ketiga akun instagram di atas, secara terang-terangan telah … Baca Selengkapnya

81,4 Persen Dukungan Publik untuk Banding Kejaksaan atas Vonis Harvey Moeis

Mayoritas masyarakat mendukung langkah Kejaksaan Agung dalam mengajukan banding terkait hukuman Harvey Moeis, terpidana dalam kasus korupsi tata niaga timah. Ini menjadi temuan dalam survei terbaru Lembaga Survei Indonesia (LSI). Direktur Eksekutif LSI Djayadi Hanan mengatakan, sebanyak 81,4 persen responden mendukung langkah banding yang dilakukan Kejagung. “Dari responden yang mengetahui kasus timah, sebesar 81,4 persen … Baca Selengkapnya

Koalisi Masyarakat Sipil Mengkritik Rencana Penambahan Kewenangan Polri, Kejaksaan, dan TNI

Koalisi masyarakat sipil mengkritik wacana penambahan kewenangan lembaga penegak hukum dan militer melalui Revisi Undang-Undang Polri, Kejaksaan, dan TNI. Koalisi masyarakat sipil yang terdiri dari PBHI, Imparsial, Elsam, HRWG, Walhi, Centra Initiative, Koalisi Perempuan Indonesia, Setara Institute dan BEM SI Kerakyatan itu menilai rencana penambahan kewenangan bagi ketiga lembaga tersebut saat ini sangat keliru. Sekretaris … Baca Selengkapnya

Penemuan Uang Pengganti Korupsi Tol Cisumdawu Senilai Rp139 Miliar yang Disita oleh Kejaksaan Tinggi Jawa Barat

loading… Kejati Jabar mengeksekusi uang pengganti korupsi pengadaan tanah Tol Cisumdawu sebesar Rp139 miliar. Foto/SindoNews/agus warsudi BANDUNG – Kejaksaan Tinggi (Kejati) Jawa Barat (Jabar) mengeksekusi uang pengganti korupsi pengadaan tanah Tol Cileunyi-Sumedang-Dawuan (Cisumdawu) sebesar Rp139.022.245.653. Uang pengganti hasil korupsi pengadaan tanah Tol Cisumdawu Seksi 1 di Desa Cilayung, Kecamatan Jatinangor, Kabupaten Sumedang itu disita dari … Baca Selengkapnya

Kejaksaan Agung Menahan Direktur PT KTM Terkait Kasus Dugaan Korupsi Impor Gula

loading… Kepala Pusat Penerangan Hukum (Kapuspenkum) Kejaksaan Agung (Kejagung) telah menetapkan 9 tersangka baru dalam kasus dugaan korupsi impor gula di Kementerian Perdagangan tahun 2015. Salah satu tersangka yang masih buron adalah Direktur Utama PT KTM berinisial ASB yang telah dicekal. “Ya, ASB telah dicekal untuk mencegahnya bepergian ke luar negeri,” kata Kapuspenkum Kejagung, Harli … Baca Selengkapnya

Kejaksaan Negeri Tulungagung Menyerahkan Tersangka dan Barang Bukti Kasus Korupsi Kepala Desa

Kejaksaan Negeri (Kejari) Tulungagung telah melaksanakan serah terima tersangka dan barang bukti (tahap II) dalam kasus dugaan korupsi pengelolaan keuangan Desa Tambakrejo, Kecamatan Sumbergempol. Proses ini berlangsung dari pukul 11:30 WIB hingga 14:10 WIB. Kasi Intel Kejari Tulungagung, Amri Rahmanto Sayekti, mengungkapkan bahwa tersangka yang terlibat dalam kasus ini adalah oknum Kepala Desa Tambakrejo, dengan … Baca Selengkapnya

Kejaksaan Negeri Purwakarta Menetapkan 2 Tersangka Dalam Kasus Korupsi Puskesmas Plered

Kejaksaan Negeri (Kejari) Kabupaten Purwakarta menetapkan dua orang tersangka dalam kasus dugaan tindak pidana korupsi di lingkungan Puskesmas Plered. Kepala Kejaksaan Negeri Purwakarta, Martha Parulina Berliana, menyampaikan bahwa dua orang tersebut merupakan mantan Kepala Puskesmas Plered, dengan inisial RESN dan YS. Mereka terlibat dalam dua kasus dugaan korupsi yang berbeda di Puskesmas Plered, Purwakarta. YS, … Baca Selengkapnya

Kejaksaan Menetapkan 3 Tersangka Korupsi Proyek Jalan di Aceh Tamiang

Kejaksaan Negeri (Kejari) Aceh Tamiang menetapkan tiga orang tersangka dalam kasus dugaan korupsi proyek Jalan Desa Sukajadi – Desa Ingin Jaya, Kecamatan Rantau, daerah itu yang merugikan keuangan negara Rp 738,7 juta. Kepala Seksi Intelijen Kejari Aceh Tamiang Fahmi Jalil mengatakan tiga tersangka pada perkara tersebut terdiri dari rekanan, konsultan pengawas dan seorang pejabat Dinas … Baca Selengkapnya