BNPB Menetapkan 30 Daerah di Jateng sebagai Darurat Kekeringan & Karhutla

Rabu, 24 Juli 2024 – 06:36 WIB Kepala BNPB Letjen TNI Suharyanto. FOTO: Wisnu Indra Kusuma/JPNN.com. jpnn.com, SEMARANG – Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) menetapkan 30 daerah di Jawa Tengah (Jateng) berstatus siaga bencana kekeringan. Kepala BNPB Letjen TNI Suharyanto mengatakan kondisi di Jateng sudah menunjukkan musim kemarau, meski prediksi BMKG tidak sebesar 2023. “Untuk … Baca Selengkapnya

Ingatkan Potensi Karhutla di NTB, BMKG

Senin, 22 Juli 2024 – 10:35 WIB Ilustrasi karhutla. Foto: Bidhumas Polda Riau. jpnn.com, MATARAM – Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) pada mengingatkan semua pihak untuk mewaspadai potensi kebakaran hutan dan lahan di wilayah Provinsi Nusa Tenggara Barat (NTB). “Waspada potensi kebakaran hutan dan lahan hingga 27 Juli 2024,” kata Kepala Stasiun Meteorologi Zaenudin … Baca Selengkapnya