Pembawa Acara TV AS Dukung Jimmy Kimmel dan Sindir Donald Trump dalam Polemik Kebebasan Berbicara
Ian Youngs Jurnalis Budaya Katie Razzall Editor Budaya dan Media Para host televisi larut malam Amerika Serikat menunjukkan dukungan terhadap rekan mereka, Jimmy Kimmel, setelah ia diskors oleh ABC akibat komentarnya mengenai pembunuhan Charlie Kirk. Stephen Colbert memulai acaranya dengan pernyataan, "kami semua adalah Jimmy Kimmel," dan menyebut pemberhentian sang bintang sebagai "serangan terang-terangan terhadap … Baca Selengkapnya