Penyerang Tim Nasional Indonesia Jens Raven Membagikan Kenangan Tak Terlupakan bersama Surabaya.

Striker Timnas Indonesia U-20 Jens Raven mengungkapkan tentang perbedaan perasaannya ketika bermain di Surabaya dan Jakarta. Setelah menjadi warga Indonesia pada akhir Juni lalu, Jakarta menjadi kota kedua tempat bermain Raven di Indonesia setelah yang pertama di Surabaya pada Piala AFF U-19 2024. Hal itu disampaikan Raven saat jumpa pers setelah laga pertama kualifikasi Piala … Baca Selengkapnya

Line-up Timnas Indonesia U-20 vs Maladewa U-20: Jens Raven menjadi Starter!

loading… Susunan pemain Timnas Indonesia U-20 vs Maladewa U-20 akan dibahas di artikel ini. Skuad Garuda Nusantara turun dengan komposisi pemain terbaik, dengan Jens Raven sebagai starter. Pertandingan Timnas Indonesia U-20 vs Maladewa U-20 tersaji di fase Grup F Kualifikasi Piala Asia U-20 2025. Kick-off laga digelar di Stadion Madya, Jakarta, Rabu (25/9/2024) malam pukul … Baca Selengkapnya

Shin Tae-yong Membahas Peluang Jens Raven Membela Timnas Indonesia Senior

Sabtu, 17 Agustus 2024 – 04:22 WIB Jakarta, VIVA – Pelatih Timnas Indonesia Shin Tae yong mengatakan dirinya akan menunggu Jens Raven untuk matang dari segi fisik, teknik, dan mental terlebih dahulu sebelum ia memanggilnya ke skuad senior. Baca Juga : Shin Tae-yong Saksikan Duel Malut United Vs Persebaya, Pantau Siapa? Raven baru saja menjadi … Baca Selengkapnya

Kegembiraan Jens Raven Setelah Memimpin Timnas Indonesia Juara Piala AFF U-19

Selasa, 30 Juli 2024 – 12:36 WIB Pesepak bola Timnas Indonesia Jens Raven (kedua kiri) berselebrasi bersama ofisial tim usai mengalahkan Timnas Thailand dalam pertandingan final Piala ASEAN U-19 Boys Championship atau AFF U-19 di Stadion Gelora Bung Tomo, Surabaya, Jawa Timur, Senin (29/7). ANTARA FOTO/Sigid Kurniawan/app. jatim.jpnn.com, SURABAYA – Striker Timnas Indonesia U-19 Jens … Baca Selengkapnya

Setelah Jens Raven, 3 Pemain Naturalisasi Akan Bergabung dengan Timnas Indonesia U-19

“ loading… Menpora Dito Ariotedjo masih mengkaji tentang proses naturalisasi tiga calon pemain Timnas U-19. Foto/Dok SINDOnews JAKARTA – Setelah striker Jens Raven, tiga kandidat pemain naturalisasi telah masuk dalam radar manajer Timnas Indonesia U-19, Ahmed Zaki Iskandar. Mereka adalah Mauresmo Hinoke, Tim Geypens, dan Dion Markx. Menteri Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Menpora RI), … Baca Selengkapnya