Naik MRT dan Transjakarta Hari Ini Gratis!
Rabu, 31 Desember 2025 – 05:00 WIB Jakarta, VIVA – Pemprov DKI Jakarta bakal menggratiskan semua angkutan umum yang dikelolanya untuk satu hari penuh, yaitu pada Rabu tanggal 31 Desember 2025. Gubernur DKI Jakarta, Pramono Anung, menjelaskan kebijakan ini di Jakarta, Selasa (30/12). “Semua transportasi umum milik Pemprov DKI akan digratiskan. Kami ingin seluruh masyarakat … Baca Selengkapnya