Pesawat Menteri Pertahanan AS Pete Hegseth ‘Selamat’ Usai Mendarat Darurat di Inggris
Pesawat Menteri Pertahanan AS Pete Hegseth melakukan pendaratan tidak terjadwal di Inggris selama penerbangan pulang menuju AS, demikian pernyataan Pentagon di X. Pesawat yang membawa Hegseth dalam perjalanan pulang dari pertemuan Menteri Pertahanan NATO di Belgia itu mengalami “retak pada kaca depan pesawat.” “Pesawat mendarat berdasarkan prosedur standar dan semua yang ada di dalam pesawat, … Baca Selengkapnya