KPK Diminta untuk Memulai Penyelidikan Baru Mengenai Dugaan Penyalahgunaan WTP oleh BPK melalui Kasus Kementan
Direktur Centre For Budget Analysis (CBA) Uchok Sky Khadafi meminta Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) melakukan penyidikan baru terkait permainan status Wajar Tanpa Pengecualian (WTP) Badan Pemeriksa Keuangan (BPK). Uchok menganggap status WTP BPK menjadi ladang korupsi. “Selama ini kementerian atau lembaga negara yang mendapat WTP dari BPK RI patut dicurigai dan tidak gratis,” kata Uchok … Baca Selengkapnya