Kisah Kapten Tubagus Muslihat dan Pasukannya Mengusir Penjajah Inggris dari Bogor
loading… Sosok pejuang kemerdekaan, Kapten Muslihat, sangat terkenal di Kota Bogor, Jawa Barat. Ia gugur di usia muda dengan berani saat bertempur mengusir penjajah Inggris dan Sekutu-nya. Foto: kotabogor.go.id Hingga kini, nama Kapten Muslihat diabadikan sebagai nama sebuah jalan di pusat Kota Bogor, yang dulu dikenal dengan nama Buitenzorg. Jalan Kapten Muslihat letaknya tidak jauh … Baca Selengkapnya