Wamen Todotua Menawarkan Investasi di Sektor Hilirisasi kepada 40 Investor Australia

Wamen Todotua Menawarkan Investasi di Sektor Hilirisasi kepada 40 Investor Australia

“ loading… Kementerian Investasi dan Hilirisasi/Badan Koordinasi Penanaman Modal (BKPM) terus melakukan langkah aktif untuk menarik investasi asing ke Indonesia. Salah satunya dengan kunjungan kerja Wakil Menteri Investasi dan Hilirisasi/Wakil Kepala BKPM Todotua Pasaribu ke Australia pada 19-20 Maret 2025. Di Negeri Kanguru, Todotua melakukan serangkaian pertemuan penting dengan pejabat pemerintah, investor, serta pemimpin bisnis … Baca Selengkapnya