BI Tegaskan Soal Dana Pemda yang Mengendap di Bank
Bank Indonesia (BI) merespons pertanyaan tentang keabsahan data dana Pemerintah Daerah (Pemda) yang disimpan di bank. BI menegaskan bahwa data yang diterbitkan adalah hasil kompilasi dan verifikasi yang ketat dari laporan semua bank. Kepala Departemen Komunikasi BI, Ramdan Denny Prakoso, menjelaskan mekanisme pengumpulan data yang digunakan bank sentral ini menjamin data tersebut bersifat agregat dan … Baca Selengkapnya