Kisah Kertanegara, Raja Singasari Penggemar Miras yang Mengikuti Ritual Tantrayana
Kertanegara menjadi raja besar di Kerajaan Singasari. Sosoknya begitu disegani karena visinya menyatukan nusantara sebelum era Gajah Mada, dengan ekspedisi Pamalayu-nya. Tapi siapa sangka sebelum jadi penguasa Singasari, dia penguasa bawahan di wilayah Kadiri. Kertanegara lahir dari Waning Hyun (Jayawardhani), dan pernah menjabat sebagai yuwaraja di Kadiri pada tahun 1254 M. Sosoknya merupakan putra dari … Baca Selengkapnya