4 Wanita Arab Cantik yang Mendorong Perubahan di Berbagai Bidang, Salah Satunya Putri Penguasa Sharjah di UEA
“ loading… Bodour binti Sultan bin Mohammed Al Qasimi merupakan salah satu perempuan berpengaruh di Arab. Foto/The New Arab DUBAI – Dalam beberapa dekade terakhir, perempuan Arab semakin mengambil peran penting dalam sektor-sektor yang secara tradisional didominasi oleh laki-laki, khususnya dalam bidang teknologi dan bisnis. Kepemimpinan mereka tidak hanya menantang norma gender konvensional tetapi juga … Baca Selengkapnya