Inter Milan Menang AC Milan, Menyegel Gelar Scudetto Serie A 2023/24, Bintang Kedua!

Inter Milan defeats AC Milan, sealing the Scudetto Serie A 2023/24 title, the second star!

Selasa, 23 April 2024 – 03:45 WIB Inter Milan mengamankan gelar Scudetto Serie A musim 2023/24. Ini adalah gelar Scudetto ke-20 bagi mereka dan menjadi bintang kedua di logo klub. Keberhasilan ini diraih dalam Derby della Madonnina, di mana Inter Milan berhasil mengalahkan rival sekota mereka, AC Milan, dengan skor 2-1 di San Siro, Senin … Baca Selengkapnya