Indonesia Perluas Pencarian KM Putri Sakinah Atas Permintaan Spanyol

Indonesia Perluas Pencarian KM Putri Sakinah Atas Permintaan Spanyol

Kupang, Nusa Tenggara Timur (ANTARA) – Pihak berwajib Indonesia akan memperpanjang pencarian korban terakhir musibah KM Putri Sakinah melewati batas waktu resmi hari Rabu, menyusul permintaan dari Kedutaan Besar Spanyol, kata seorang pejabat. Juru Bicara Polda Nusa Tenggara Timur (NTT) Komisaris Besar Henry Novika Chandra menyatakan permintaan itu disampaikan melalui Kapolres Manggarai Barat usai evaluasi … Baca Selengkapnya

Satu Jenazah Diduga Pria Korban KM Putri Sakinah Ditemukan

Satu Jenazah Diduga Pria Korban KM Putri Sakinah Ditemukan

Minggu, 4 Januari 2026 – 10:47 WIB Labuan Bajo – Seorang jenazah diduga laki-laki ditemukan terapung di perairan utara Pulau Padar sekitar pukul 08.47 WITA, Minggu ini. Jenazah itu ditemukan oleh Kapal Patroli Cepat Polairud Polda NTT yang sedang melakukan pencarian di sekitar lokasi kecelakaan kapal di Selat Padar. Hal ini dikonfirmasi oleh Direktur Polairud … Baca Selengkapnya

Tim SAR Temukan Barang dan Serpihan Kapal Putri Sakinah yang Mengangkut 4 Turis Spanyol

Tim SAR Temukan Barang dan Serpihan Kapal Putri Sakinah yang Mengangkut 4 Turis Spanyol

Tim SAR gabungan masih terus mencari korban kecelakaan kapal wisata KM Putri Sakinah yang tenggelam di perairan Pulau Padar, Manggarai Barat, NTT. Pada hari kedua pencarian, Sabtu 27 Desember 2025, tim menemukan beberapa barang dan serpihan badan kapal. Kepala Kantor Pencarian dan Pertolongan Maumere, Fathur Rahman, menjelaskan bahwa serpihan itu ditemukan dalam radius kurang dari … Baca Selengkapnya