Kunjungan Perdana Prabowo ke IKN sebagai Presiden
Senin, 12 Januari 2026 – 21:31 WIB Kalimantan Timur, VIVA – Presiden Prabowo Subianto telah tiba di Ibu Kota Nusantara (IKN), Kabupaten Penajam Paser Utara, Provinsi Kalimantan Timur, pada hari Senin, 12 Januari 2026. Kepala Negara mendarat di Helipad Halaman Istana Negara, Kawasan IKN, sekitar pukul 18.45 WITA. Baca Juga : Prabowo Blak-blakan Sebut Ada … Baca Selengkapnya