Pramono Minta 50 Persen Tiket Planetarium Dijual Langsung, Tak Hanya Online
Senin, 29 Desember 2025 – 13:35 WIB Jakarta, VIVA – Gubernur DKI Jakarta Pramono Anung meminta agar penjualan tiket Planetarium tidak semuanya dilakukan secara online. Hal ini supaya seluruh masyarakat bisa menikmati tempat wisata tersebut. "Saya sudah memutuskan, 50 persen tiket dijual online, 50 persen lagi dijual langsung di lokasi," kata Pramono di Jakarta Pusat, … Baca Selengkapnya