Jokowi Menyangkal Tuduhan dari Panda Nababan, Tentang Apa?
Jokowi membantah tudingan politikus PDIP Panda Nababan soal dirinya sebagai penyebab renggangnya hubungan Prabowo dengan Megawati. Hal tersebut disampaikan Presiden ke-7 Indonesia itu di rumahnya, Sumber, Banjarsari, Solo pada Senin (13/1). “Apa hubungannya saya dengan beliau-beliau,” ujar Jokowi sambil tertawa. Dia menegaskan tidak pernah mengikuti relasi yang terjadi antara Prabowo dan Megawati. “Ya belum tahu … Baca Selengkapnya