Gempa Berkekuatan M5,6 Guncang Kepulauan Tanimbar, Dinyatakan Tidak Berpotensi Tsunami
loading… JAKARTA – Gempa berkekuatan M5,6 mengguncang Kepulauan Tanimbar di Maluku pada Kamis (1/1/2026) pukul 10.05 WIB. Menurut Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG), gempa ini tidak berpotensi menyebabkan tsunami. Berdasarkan data dari BMKG, pusat gempa berlokasi di 209 km arah Barat Laut dari Tanimbar, tepatnya pada koordinat 6.58 Lintang Selatan dan 130.03 Bujur Timur. … Baca Selengkapnya