John Herdman Beri Pernyataan Usai Indonesia Masuk Grup A Piala AFF 2026
Kamis, 15 Januari 2026 – 17:47 WIB Pelatih Timnas Indonesia, John Herdman, akhirnya angkat bicara setelah Timnas Indonesia masuk ke Grup A dalam Drawing Piala AFF 2026. Pelatih asal Inggris itu menyambut hasil undian ini dengan optimis dan yakin bahwa Skuad Garuda bisa tampil baik. Undian Piala AFF 2026 berlangsung di Jakarta pada Kamis, 15 … Baca Selengkapnya