India Kurangi Pembelian, Ratusan Ribu Barel Minyak Rusia Terkatung-katung di Laut
loading… Tanker minyak mentah Rusia menumpuk di laut karena India mengurangi impor. FOTO/China Daily via Reuters JAKARTA – Banyak tanker minyak Rusia yang terdampar di lautan tanpa bisa membongkar muatannya. Ini terjadi karena Moskow kesulitan mendapatkan kembali pasar India, yang sebelumnya sangat membantu perdagangan minyaknya saat negara-negara Eropa berhenti membeli setelah invasi ke Ukraina. Menurut … Baca Selengkapnya