Murid Valentino Rossi Kritik Jorge Martin Mirip Marc Marquez Bila Tidak Patuh pada Kontrak
MotoGP musim 2025 menjadi musim terburuk bagi Jorge Martin sepanjang kariernya. Setelah pindah dari Pramac Racing Ducati ke Aprilia Racing, Martinator belum mampu bersaing dengan baik. Aprilia RS-GP yang tidak sesuai dengan gaya balapnya telah menyebabkan Jorge Martin mengalami kecelakaan dan absen selama tiga seri. Namun, ia kembali berkompetisi di MotoGP Qatar setelah pulih dari … Baca Selengkapnya