10 Perguruan Tinggi Terbaik di Indonesia Menurut QS WUR Sustainability 2025, Apakah Terdapat PTS?

UGM berada di posisi pertama daftar universitas terbaik di Indonesia versi QS World University Rankings: Sustainability 2025. Foto/UGM. QS World University Rankings : Sustainability 2025 yang baru saja dirilis 10 Desember 2025 ini memberikan para mahasiswa sebuah perspektif unik mengenai perguruan tinggi yang menunjukkan komitmen terhadap keberadaan yang lebih berkelanjutan. Lebih dari sekedar komitmen, QS … Baca Selengkapnya

ABP-PTSI Menyoroti Kesetaraan Kebijakan PTS & PTN di Era Pemerintahan Terbaru

Rabu, 27 November 2024 – 11:36 WIB Ketua Umum Asosiasi Badan Penyelenggara Perguruan Tinggi Swasta Indonesia (ABP-PTSI) Prof. Dr. Thomas Suyatno menyoroti kesetaraan aturan antara PTN dan PTS. Foto: Humas Untag Surabaya. jatim.jpnn.com, SURABAYA – Ketua Umum Asosiasi Badan Penyelenggara Perguruan Tinggi Swasta Indonesia (ABP-PTSI) Prof. Dr. Thomas Suyatno menyoroti pentingnya kesetaraan kebijakan untuk perguruan … Baca Selengkapnya